Video
MAJU BERSAMA DENGAN MADU TRIGONA
Nah, di edisi kali ini, saya akan berbagi kisah inspiratif dari salah satu kelompok Peternak Lebah yang ada di Kecamatan Bayan, konon kabarnya kelompok ini telah berhasil menciptakan sebuah inovasi dengan memanfaatkan potensi alam yang ada sekitarnya